Bayangkan, apa yang akan Anda lakukan bila Anda diberi total 116 unit yang terdiri atas 22 unit ampli gitar, 22 buah kabinet speaker dan 94 buah stompboxes sebagai hadiah bila Anda membeli Zoom G3X? Mungkin Ada yang berjingkrak kegirangan dan langsung mencoba satu persatu alat tersebut, atau kebingungan harus mulai dari mana…. atau malah segera memborong habis semua Zoom G3X yang ada di toko?